GARUT60DETIK.COM, Garut – Masa pemilihan Pileg untuk Pemilu 2024 tinggal menyisakan hitungan bulan, Salah satu figur yang untuk menjajal pertarungan di Pemilu 2024 dengan menjadi caleg DPRD Kabupaten Garut adalah istri Politisi Senior dari PKB Hj. Siti Nurhayati, S.Pd.I.

Hj. Siti Nurhayati, istri dari H. Iden Samabas anggota DPRD Kabupaten Garut Dua periode itu, mengikuti Pemilu 2024 dengan maju sebagai caleg DPRD Kabupaten Garut melalui Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). **

>